600 Nama Bayi Perempuan Bernuansa Islam
Thursday, June 06, 2019
Edit
Nama-nama Bayi Perempuan Bernuansa Islami
Memilih nama bayi selalu menjadi sebuah proses yang menarik. Anda tentu ingin memberikan nama yang unik, indah dan bermakna untuk sang buah hati, seperti nama bayi perempuan islami.
Biasanya, ibu lebih berperan dalam memilihkan nama bayi perempuan. Bila Anda ingin menggunakan nama bayi perempuan Islami, tak ada salahnya Anda memahami juga makna dari nama-nama tersebut.
Memiliki anak merupakan mimpi bagi banyak orang pasangan. Dikaruniai anak adalah kebahagiaan yang tak bisa digantikan dengan apapun. Untuk itu memberikan nama kepada anak merupakan hal yang paling penting bagi orangtua, karena nama adalah doa dan harapan dari orangtua.
Kata Kunci Pencarian Nama Bayi Perempuan Terpopuler
- Nama bayi perempuan islami
- Nama untuk bayi perempuan bernuansa islam
- Nama untuk bayi bernuansa islam
- Nama untuk bayi perempuan
- Nama untuk anak perempuan bernuansa islam
- Nama untuk anak perempuan
- arti nama bayi perempuan islam
- arti nama dalam agama islam
- Nama bayi bernuansa islam
Anak adalah amanah luar biasa dari Allah SWT. Kehadirannya selalu dinanti dan bisa menjadi harapan, pelipur lara serta penyemangat bagi kedua orang tua dan segenap keluarga. Titipan ini berbeda dari titipan rezeki lainnya karena anak adalah investasi masa depan bagi kedua orang tua. Anak-anak inilah yang kelak bisa membawa orang tua kepada pintu syurga dan bahkan bisa menyeret orang tua kepada panasnya api neraka.
Apapun jenis kelaminnya, kedua orang tua dan keluarga wajib menerima pemberian Allah SWT ini dengan ikhlas dan senang hati. Laki-kaki ataupun perempuan semua sama-sama punya kesempatan berbakti kepada kedua orang tua.
Akan tetapi fitrah yang berbeda antara laki-laki dan perempuan ini tidak bisa dipungkiri, ada beberapa keutamaan yang dimiliki oleh anak perempuan yang tidak dimiliki oleh anak laki-laki.
Perlu dicatat bahwa keutamaan-keutamaan ini bisa diperoleh hanya jika kedua orang tua mendidik dan merawat anak perempuannya dengan baik sesuai dengan ajaran agama Islam. Bagi Anda yang memiliki anak perempuan atau ingin memiliki anak perempuan, ketahui 5 keutamaan anak perempuan berikut ini:
- Pelindung Dari Api Neraka
- Jalan masuk surga
- Mudah dalam membantu orang tua
- Meningkatkan kasih sayang
- Cermin kelembutan hati
- Afifa Fitiya : Anak perempuan yang suci dan memiliki harga diri
- Afra Naila Arkarna : Anak perempuan sebagai anugerah di malam ke-13 bulan purnama yang menerangi hati
- Aima Talita Zahran : Mata seorang gadis yang berkilau
- Ainiya Faida Azmi : Anak yang memiliki ketegaran hati dan bermanfaat bagai pohon rimbun yang bersemi
- Ainum Mahya : Mata yang bersinar
- Aisha Alifa : Keramahtamahan yang hidup
- Akifa Naila : Wanita yang raji beritikaf di masjid dan suka memberi
- Annisa Faiha : Anak perempuan yang memiliki banyak kelebihan
- Annisa Kasturi Naim : Anak perempuan penghuni surga yang harum bagai bunga kasturi
- Ariqa Fatina : Anak perempuan baik budi dan menarik hati
- Askana Sakhi : Anak perempuan yang baik hati dan murah hati
- Aida fitriya : arti nama bayi perempuan islam) yang kembali pada fitrah (kesucian).
- Aina talita zahran : arti nama bayi perempuan islam) mata seorang gadis cantik yang berkilau.
- Ainiya faida azmi : arti nama bayi perempuan islam) yang hatinya tegar dan penuh manfaat bagi pohon yang rimbun bersemi.
- Ainun mahya : arti nama bayi perempuan islam) mata yang bersinar.
- Aisha alifa : arti nama bayi perempuan islam) yang ramah dan lemah lembut.
- Aisyah farhana : arti nama bayi perempuan islam) anak perempuan yang hidup bahagia dan bergembira. ©ω¡ηα
- Aisyah mariah : arti nama bayi perempuan islam) anak perempuan yang hidupnya indah.
- Aisyah mughni shaliha : arti nama bayi perempuan islam) anak perempuan yang hidupnya penuh kekayaan dan kebaikan.
- Akifa naila : arti nama bayi perempuan islam) rajin beribadah dan senang memberi.
- Alawiyyah ummu kultsum : arti nama bayi perempuan islam) semoga meneladani Ummu Kultsum (anak perempuan Rasullulah SAW) yang mulia dan halus bagai sutera.
- Annisa faiha : arti nama bayi perempuan islam) perempuan yang punya banyak kelebihan.
- Annisa kasturi naim : arti nama bayi perempuan islam) perempuan penghuni surga dan mewangi seperti bunga kasturi.
- Arifah nurul hidayah : arti nama bayi perempuan islam) yang berpengetahuan dan menjadi cahaya petunjuk.
- Ariqa fatina : arti nama bayi perempuan islam) yang baik budi dan menawan hati.
- Ashima dinillah : arti nama bayi perempuan islam) yang mjemelihara kemurnian agama Allah SWT.
- Asiyah karimah : arti nama bayi perempuan islam) yang hidupnya mulia.
- Askana sakhi : arti nama bayi perempuan islam) yang baik dan murah hati.
- Asma alifah : arti nama bayi perempuan islam) yang suci dan lemah lembut.
- ASma’ dzakiyyah : arti nama bayi perempuan islam) yang sempurna dan cerdas.
- Assyfatu haifa : arti nama bayi perempuan islam) wanita sebagai penawar dahaga.
- Assyifa khairunnisa : arti nama bayi perempuan islam) wanita sebagai obat penawar adalah sebaik baik wanita.
- Athifa farihan warda : arti nama bayi perempuan islam) yang gembira bagai bunga mawar.
- Athira ardillah : arti nama bayi perempuan islam) yang mewangi dan diridhai Allah SWT.
- Athira qurratu aini : arti nama bayi perempuan islam) yang mewangi dan menjadi jantung hati.
- Atiqa balqis azizah : arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu Balqis yang murah hati.
- Atiqa fairuz khalisa : arti nama bayi perempuan islam) yang cantik bagai permata.
- Atiqa zahra ratifa : arti nama bayi perempuan islam) yang akhlaknya mulia, pemurah dan berseri seri.
- Aufa nida zakiyya : arti nama bayi perempuan islam) yang setia pada kebaikan dan menjaga kesucian.
- Azizah khairunniswah : arti nama bayi perempuan islam) wanita mulia adalah sebaik baik wanita.
- azizah salsabila ramadhani : arti nama bayi perempuan islam) mulia bagai mata air surgawi dan lahir pada bulan ramadhan.
- azka aulia :.arti nama bayi perempuan islam) yang bersih dan penuh cinta.
- Azka nailufar akhyar : arti nama bayi perempuan islam) yang bersih bagai bunga teratai pilihan.
- azka yasmin ardhillah : arti nama bayi perempuan islam) bersih bagai bunga melati yang diridhai Allah.
- badi’ah rahimah : arti nama bayi perempuan islam) yang cantik dan penyayang.
- badriyah khairul karimah : arti nama bayi perempuan islam) cantik bagai purnama dan shalihah.
- bahijah nurul himmah : arti nama bayi perempuan islam) cantik dan menjadi cahaya keinginan yang kuat.
- bahiyya atiqa faiha : arti nama bayi perempuan islam) yang cantik, indah dan banyak kelebihannya.
- bahjah dalilah : arti nama bayi perempuan islam) yang gembira dan menjadi jalan terang.
- baiti duriyyati : arti nama bayi perempuan islam) rumahku adalah cahaya mutiara.
- balqis adzra : arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu balqis yang terhormat.
- balqis anis abdurrahman : arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu Balqis yang menjadi teman hamba Allah.
- balqis faiha rifda : arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu balqis yang memiliki kelebihan sebagai penolong.
- balqis taqiya sajida : arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu balqis yang bertakwa dan bersujud.
- balqis ufaira ; arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu balqis yang pemberani.
- bara’atul adzra ; arti nama bayi perempuan islam) kesucian seorang perawan.
- bari’ah salsabilla wardha : arti nama bayi perempuan islam) yang cerdas bagai mawar mata air surgawi.
- Basmah mar’atush shalihah (arti nama bayi perempuan islam) senyuman seorang wanita solehah.
- Basyarah salamah (arti nama bayi perempuan islam) kabar gembira yang membawa keselamatan.
- basyasya afifa (arti nama bayi perempuan islam) yang wajahnya berseri seri karena mensucikan diri.
- bazi’ah dzatil izzah (arti nama bayi perempuan islam) wanita yang elok dan mulia.
- buraira balqis faiha (arti nama bayi perempuan islam) bagai ratu balqis yang punya banyak kelebihan dalam berbuat baik.
- busyra fitriyani (arti nama bayi perempuan islam) kabar baik dari anak perempuan yang suci.
- butsainah iftitah naila (arti nama bayi perempuan islam) anak wanita pertama yang cantik dan menjadi anugerah.
- butsainah qurratu’ aini (arti nama bayi perempuan islam) yang cantik, berbudi luhur dan menjadi pelipur lara.
- da’imah rizkiyyah : arti nama bayi perempuan islam) rejeki yang datang terus menerus.
- da’iyah nisa fikriyah : arti nama bayi perempuan islam wanita ahli dakwah dan cerdas.
- daliya zahra khasieb : arti nama bayi perempuan islam bagai pohon anggur yang subur.
- daniyah thayyibah : arti nama bayi perempuan islam yang dekat dengan Allah dan baik.
- darisah nasyithah : arti nama bayi perempuan islam) pelajar yang rajin.
- dary arrifda : arti nama bayi perempuan islam) wanita penolong yang lemah lembut.
- dary azzalfa : arti nama bayi perempuan islam wanita bagai permukaan mutiara yang lembut.
- dazkiyyah basighah : arti nama bayi perempuan islam yang cerdas dan menawan hati.
- dhia amilal khairiyyah : arti nama bayi perempuan islam) wanita bercahaya yang selalu berbuat baik.
- dina fitriyyah (arti nama bayi perempuan islam) agama yang suci.
- dina nabila (arti nama bayi perempuan islam) agama yang mulia.
- diyana durriyatul jannah (arti nama bayi perempuan islam) agama yang bercahaya bagai mutiara surga.
- diyana syauqia (arti nama bayi perempuan islam) bagai agama yang dirindukan.
- duratu annasihah (arti nama bayi perempuan islam) mutiara nasehat.
- durratul hikmah (arti nama bayi perempuan islam) mutiara, hikmah.
Berikut adalah beberapa potongan nama-nama anak laki-laki dan perempuam yang bisa anda sambung sendiri sesuai selera anda sebagai ayah dan ibu. Nama Nama anak bernuansa islami Pria dan Wanita
- Abidah Ahli Ibadah - Yang taat beribadah
- Afiyah - Sehat selamat
- Amaliah Aminah - Yang dapat dipercaya
- Athifah - Yang punya belas kasih,perasaan
- Abirah - Wangi
- Adibah - Beradab
- Adilah - Adil Adalah Keadilan
- Afifah - Suci
- Afrah - Periang
- Aidah - Kembali
- Ainul Hayah - Mata kehidupan
- Aisyah - Istri Rasulullah
- Akifah - Yang beri’tikaf
- Alfiyah - Yang memiliki sifat Ribuan
- Aliyah - Yang tinggi
- Alifah - Yang ramah tamah
- Alilah - Yang memakai wewangian
- Amimah - Yang memiliki tubuh lenjang
- Amirah - Putri bangsawan
- Anaqah - Yang baik dan enak dipandang
- Aniqah - Yang indah menawan
- Aqilah - Yang berakal, cerdas
- Asila - Yang Asli, Suci
- Asiah - Istri Fir’un yang beriman
- AsmaPutri Abu BakrAthifa - Lemah lembut
- Athiyyah - Pemberian
- Atiah - Yang datang
- Atikah - Pemurah, yang murni
- Atsilah - Yang mempunyai keturunan yang baik
- Azhar - Bunga bunga
- Azizah - Mulia, Perkasa
- Aalifa - ramah, bersahabat, baik
- Aamira - penuh kehidupan
- Aatirah - harum
- Abisha - anugerah dari Tuhan
- Adeeva - nyaman, menyenangkan
- Akia - saudari perempuan
- Aleena - cantik
- Baqiya - selamanya
- Dalia/Daliya - bunga Dahlia
- Fadiyah - penyelamat
- Faiqa - mengagumkan, hebat
- Gamila - cantik
- Ghazia - penakluk
- Haiqa - kebenaran
- Hani - bahagia
- Hasna/Hazna - cantik
- Hazira - pintar, bijak
- Inaya - perhatian
- Izzati - mulia
- Kaina - pemimpin wanita
- Kamila - sempurna
- Khadra - hijau
- Kharqa - kuat, angin
- Khazana - harta yang berharga
- Laiqa - elegan, kompeten
- Lutfana - baik, senang membantu
- Maheera - sangat ahli
- Maira - bulan
- Malika - ratu
- Mysha - bahagia sepanjang hidup
- Nabeela - cantik, bijak
- Namira - putri
- Nurayda - kecerdasan
- Qasira - sabar
- Raana - lembut, cantik
- Rumana - penyayang, romantis
- Safa - suci, jernih
- Shahreen - manis
- Shaila - gunung kecil
- Siyana - perlindungan
- Tanisha - kebahagiaan
- Thuraya - bintang
- Valiqa - dapat dipercaya
- Wafiza - udara bersih dan segar
- Yameena - bermanfaat, keuntungan
- Yariqa- cerah, terang
- Zaira - bunga yang mekar
- Zuhayra - keberanian
- Zyva - bersinar, pancaran
- Badiah - Indah
- Badihah - Cepat Memahami
- Badilah - Mulia
- Badirah - bulan Purnama
- Badriah - Cantik Seperti bulan purnama
- Badrina - Bulan kami
- Bahiah - Berseri
- Bahriah - Berseri
- Bahijah - Gembira
- Bahirah - Cantik
- Bahitahah - Pencari akal
- Bahjah - Keindahan
- Bahjan - Rupawan
- Bahriah - Kilauan
- Baiduri - Permata
- Bakizah - Suci
- Baiyinah - Bukti
- Bakriyah - Perawan
- Ballanah - Titisan embun
- Balqis - Nama istri Nabi Sulaiman
- Baqiyah - Panjang umur
- Bariah - yang bersih / Tidak bersalah
- Baridah - Sejuk
- Barnayah - Lapang dada
- Barizah - Cerdik / Suci
- Basirah - Yang bijak
- Bastah - Kesenangan / Keluasan
- Basitah - Yang lapang
- Basilah - Berani
- Basimah - Tersenyum
- Basyirah - Penyampai berita gembira
- Bazilah - Yang pintar
- Bazla - yang bijak
- Bayati - Nisbah
- Bisyarah - berita gembira
- Burhanah - Alasan yang baik
- BussainahCantik / Menarik
- Busra - KesegaranBusyraBerita baik
- Dariah - Yang mengetahui
- Darsah - Faham
- Dawama - Berkenalan
- Dayana - Yang gagah perkasa
- Dhabitah - Cekap / Kuat ingatan
- Dhamanah - Jaminan
- Dhamirah - Jiwa
- Dhaniyah - Yang bermutu
- Dayini - Patuh
- Dinah - Ketaatan / adat
- Diyanah Agama
- Dimniyah - Nisbah
- Durriah - Mutiara
- Durrah - Mutiara
- Durar - Batu permata
- Duwaijah - Teladan
- Fadwah - Pengorbanan
- Fadhilah - Kemuliaan
- Fadhlah - Mulia
- Fajriyah - Cahaya terang
- Fahimah - Yang Bijak
- Fadiah - Pembela
- Faidah - Untung
- Faiqah - Paling Baik
- Faqihah- Pandai
- Fairuz - Batu permata
- Faihanah - Harum
- Faizah - Menang
- Falihah - Yang beruntung
- Fahmidah - Cerdik/Bijak
- Fakhriah - Kemegahan
- Faghirah - Bunga Melur
- Fakhrani Nisbah Farah - Kegirangan
- Farhah - Kegembiraan
- Farhanah - Riang Gembira
- Fari’ah - Tinggi/Mulia
- Faridah - Yang Istimewa
- Farihah - Sukacita/Riang
- Farisah - Pengemudi Mahir
- Farizah - Jelas
- Farzana - Bijak
- Fasihah - Fasih
- Fatanah - Kebijaksanaan
- Fathiah - Kemenagan/Pembukaan
- Farwizah - Berjaya
- Fataniah - Bijak
- Fathimah - Nama anak Nabi
- Fathinah - Bijaksana
- Fathunah - Bijak
- Fauzah - Berjaya
- Fauziyah - Kemenangan
- Fikriyah - Pemikiran
- Ghanimah - Harta Rampasan Perang
- Ghaniyah - Yang Kaya
- Ghaisani - Cantik
- Ghaliyah - Yang Mahal
- Ghazlina - Tenunan
- Ghaziyah - Pejuang
- Ghazwani - Kepahlawanan
- Ghufrani - Kemapunan
- Ghusni - Ranting
- Ghurrah - Putih Berseri
- Ghauthiyah - Pertollongan
- Ghamirah - Yang Mengembara
- Ghazalah - Matahari Terbit
- Ghundurah - Bahagia
- Hakimah - Yang Bijaksana
- Halawati - Manis
- Halimah - Penyantun
- Halumah - Pemaaf
- Halwa - Yang manis/Menarik
- Haliah - Yang memakai perhiasan
- Hammadah - Bijak Memuji
- Hamizah - Riang Gembira
- Hamani - Memberi semangat
- Hamidah - Yang terpuji
- Hamdah - Pujian
- Hamimah - Kawan setia
- Hamizah - Yang bijaksana
- Hamudah - Terpuji
- Hamra - Kemerah-merahan
- Hannan - Kesayangan
- Hannani - Kesayanganku
- Haninah - Penyayang
- Hanisah - Yang takwa
- Hanifah - Yang lurus
- Haniyah - Kegirangan
- Hanunah - Penyayang
- INSAFI - Menginsafkan
- INSYIRAH - Kegembiraan/ lapang hati
- INFAZAH - Melakukan
- INANI - Hadapanku
- IRDINA - Kehormatan kami
- IRSALINA - Pengiriman kami
- ISMAH - Pemeliharaan/ terkawal
- ISMAHANI - Pemaaf
- ISTIQAMAH - Kelurusan/ ketetapan
- ISALAH - Pengaliran/ pelaksanaan
- ISHAMI - Memberi sumbangan
- ISHAMINA Sumbangan kami
- ITMIKNAN Ketenangan/ ketenteraman
- ITQAN Kecekapan/ kepintaran
- IWANA Takhta
- IWANI Takhtaku
- IWANINA Takhta kami
- IYAZI Perlindungan
- IZAZI Kemuliaan
- IZZAH Kemuliaan/ kekuatan
- IZAH Pengajaran
- JADIRAH Pemurah
- JAIZAH Hadiah
- JAH Kemegahan/ kemuliaan
- JAFNI Pemurah
- JAHARAH Kecantikan bentuk dan rupa
- JAHIDAH Pejuang
- JAHIZAH Yang dilengkapi
- JAHRANA Jelas/ nyata
- JAIDA Yang tinggi lampai
- JAHUDAH Pahlawan wanita
- JAIDANAH Yang tinggi lampai
- JALIDAH Tabah
- JALALAH Kebesaran/ kemuliaan
- JALILAH Yang mulia
- JALWA Rupawan
- JAMAIAH Perpaduan
- JAMALAH Cantik/ lawa
- JAMALIAH Kecantikan
- JAMALINA Kecantikan
- JAMLA Cantik/ lawa
- JAMIAH Yang menyatupadukan
- JAMILAH Yang cantik
- JANIHAH Boleh terbang
- JAUHARAH Permata
- JANANI Hati (jantung)
- JANNAT Syurga/ kayangan
- JARANAT Agung/ mulia
- JAUNA Matahari
- JARIRAH Pengikat
- JAUDAH Kebaikan
- JASUMAH Mulia/ dihormati
- JAWAHIR Permata
- JAWIDAH Yang baik hati
- JAZIMA Tegas
- JAWADAH Yang baik
- JAZILAH Bijak bercakap
- JAUZAH Anggur kuning
- JAZMINA Keazamane
- LAILI Malam
- LAILATI Malam
- LAILATUN Malam
- LAILANI Malam
- LAINUN Yang lemah lembut
- LAZIMAH Yang berprinsip
- LAUZAH Berguna/ berhasil
- LAIYINAH Yang lemah lembut
- LATIFAH Yang lemah lembut
- LIDIYA Remaja/ muda
- LINA Kelembutan
- LINATI Kelembutan
- LIYANA Kelembutan
- LIWANI Istana
- MADIHAH Yang terpuji
- MAJDAH Pintar/ mulia
- MAHBUHAH Kesayangan/ kekasih
- MAHFUZAH Yang terpelihara
- MAHARAH Kemahiran
- MAHDIYAH Suci/ tulen
- MAHIRAH Yang cekap/ mahir
- MAHSUNAH Yang cantik/ law
- MAHRUSAH Terkawal
- MAIMUNAH Keberkatan
- MAJIDAH Yang mulia
- MAKRAMAH Yang mulia
- MAJDIYAH Nisbah
- MAKMOUNA Dipercayai
- MALIHAH Yang cantik dan manis
- MALIKAH Permaisuri
- MALIYANAH Kelembutan
- MANARINA Cahaya petunjuk
- MANIYAH Punyai cita-cita
- MANZILINA Rumah kediaman
- MANZUMAH Teratur
- MANSYUDAH Yang dicari
- MAQSURAH Rumah besar
- MARHA Periang
- MARAHAINI Dua kegembiraan
- MARDHIAH Yang diredhai/ yang disayangi
- MARIAH Putih
- MARINAH Yang lembut
- MARINI Yang lembut
- MAR’IYAH Yang terprlihara/ terkawal
- MARJAN Permata
- MARJANI Permata
- MARYAM Nama ibu Nabi Isa/ yang tinggi
- MA’RUFAH Yang terkenal
- MAIHANI Goyangan
- MAIMUN Yang diberkati
- MAIMUNAH Yang diberkati
- MAISARAH Kekayaan/ kesenangan
- MAISURAH Yang senang
- MAIZAN Utama
- MAZAYA Keistimewaan
- MAZIAH Keistimewaan
- MAZNAH Kepujian
- MIDADINA Dakwat
- MIDHAH Pujian
- MIDHATI Pujian
- MIHYANI Hidup/ kekal
- MINHALINA Pemurah
- MISFATI Penapis
- MISKIAH Harum kasturi
- MISWANI Sarung busur
- MITHALINA Contoh
- MIZA Berseri-seri
- MIZANA Neraca
- MIZANI Neraca
- MIZANINA Neraca
- MUAFAH Kesejahteraan
- MUBARAKAH Yang diberkati
- MUFIDAH Yang berguna
- NAFAHAT Pemberian
- NAFHAH Pemberian
- NAFLAH Sukarela
- NAFIAH Yang berguna
- NAFIJAH Megah/ mulia
- NAFISAH Yang berharga
- NAFIZAH Jendela
- NAHJAN Jalan yang terang
- NAHWAH Berakal
- NAHIDAH Bangkit/ bergerak
- NAIMI Kenikmatan
- NAJAT Keselamatan/ kejayaan
- NAJATI Kejayaanku
- NAJIBAH Yang cerdik
- NAJIDAH Pertolongan
- NAJILAH Sejenis tumbuhan
- NAJIYAH Memanjat
- NAJLA Yang mempunyai mata yang cantik
- NAJMA BintanNAJMINA Bintang
- NAJMI Nisbah
- NAJMUN Bintang
- NAJIMAH Bintang
- NAJWA Bisikan rahsia
- NAJWATI Keselamatan
- NAIMAH Lembut/ terang
- NAQIBAH Ketua/ fikiran yang tajam
- NAQIYAH Bersih/ suci
- NASIBAH Yang sesuai/ berketurunan mulia
- NASIHAH Nasihat
- NASIMAH Angin sepoi-sepoi bahasa
- NASIRAH Penolongan
- NASRIYAH Kemenangan
- NASJAN Tenunan
- NASFATI Keadilan
- NASRIAH Pertolongan
- NASUHA Suci murni
- NAURAH Bunga
- QAISUM Tumbuhan berbunga harum
- QAMRA Bulan
- QAMARIAH Bulan
- QAMARINA Bulan
- QANIAH Yang puas
- QARINAH Pendamping/ kawan
- QARIHAH Bakat
- QARIRAH Lembut/ disukai
- QASDINA Sederhana/ lurus
- QASIMAH Cantik/ lawa
- QASRINA Istana
- QATINAH Terjaga/ terpelihara
- QATRUNNADA Titisan embun
- RAFIDAH Yang membantu dengan memberi
- RAFIQAH Kekasih/ teman
- RAGHIDAH Bahagia
- RAHAH Kegembiraan/ kerehatan
- RAHANI Nisbah
- RAHIMAH Penyayang
- RAHMAH Rahmat/ belas kasihan
- RAHMATINA Rahmat/ belas kasihan
- RAHMUNA Kasih sayang
- RAIDAH Pemimpin
- RAIHAH Gembira kerana yakin
- RAHUMAH Penyayang
- RAIHAN Tumbuhan yang berbau wangi/ rezeki
- RAHWANI Kemuliaan
- RAIHANAH Jambak bunga yang harum
- RAQIBAH Ketua/ pemimpin
- RAIMI Kelebihan/ keutamaan
- RAJIAH Yang menaruh harapan
- RAKINAH Yang sentiasa berhati-hati
- RAKHA Kebahagiaan
- RAMLAH Halus
- RAMIZAH Yang asli/ yang berkat
- RAQIQAH Lembut
- RAMZIAH Lambang
- RANAH Cantik/ lawa
- RASANAH Ketenangan/ ketegasan
- RASMIYATI Nisbah
- RASIAH Teguh
- RASLIYAH Nisbah
- RASIMAH Pelukis
- SADAH Ketua/ ikutan
- SADIRAH Tumpuan/ pembuat
- SAFA’ Tulin/ jati
- SAFAWATI Kemurniaanku
- SAFI Bersih/ murni
- SAFIAH Sahabat yang ikhlas
- SAFIRAH Rantai leher
- SAFRANI Nisbah
- SAFURA Keemasan
- SAFUHAH Pemaaf/ yang mulia
- SAFWAH Yang terbaik/ yang bersih
- SAFWANAH Yang bersih
- SAFWANI Nisbah
- SAFRA Kuning keemasan
- SAGHIRA Sangat kecil
- SAHIRA Memikat hati
- SAHIRAH Tanah yang subur
- SAHLA Lembut/ fasih/ licin
- SAIBAH Yang betul
- SAIDAH Pemimpin
- SAIHAH Yang berpuasa
- SALIBAH Kuat/ tangkas
- SAIMAH Yang berpuasa
- SAIYIDAH Ketua/ pemimpin
- SAJIAH Tenang
- SAJIDAH Yang sujud kepada Allah
- SAJINAH Aliran air dari bukit
- SARIMAH Gigih/ cekal
- SAKINAH Ketenteraman
- SYABLANI Penyayang
- SYAFAAH Pertolongan
- SYAFAWATI Penawarku
- SYAFIAH Pembela/ penawar
- SYAFIQAH Baik hati/ penyayang
- SYAHAMAH Cerdik
- SYAHIDAH Syahid/ kesaksian
- SYAHDAH Madu lebah
- SYAHZANANI Permaisuri
- SYA’IRAH Penyair
- SYAHINDAH Taqwa/ warak/ mulia
- SYAHMAH Hati yang suci
- SYAKIRAH Yang bersyukur
- SYAMIMI Yang berbau harum
- SYAMILAH Lengkap
- SYAMLINA rakaman
- SYAMISAH Cerah/ terang
- SYAMSIAH Matahari
- SYAMSINA Matahari
- SYAQIQAH Saudari kandung
- SYARAH Keindahan
- TAHSINA Mencantikkan
- TAIYIBAH Yang baik
- TAISIRINA Mempermudahkan
- TAJUL BARIYAH Mahkota insan
- TAJIYAH Mahkota
- TAHYYATI Penghormatan
- TAKRIMAH Memuliakan
- TALIQAH Bebas/ berseri
- TALAWAH Keindahan
- TALALAH Kegembiraan
- TALI’AH Yang teliti
- TALIBAH Pelajar/ penuntut
- TAMIMAH Sempurna kejadiannya
- TAMIMI Sempurna
- TAMRINA Latihan
- TAQIAH Yang bertaqwa
- TAQINAH Yang teguh/ tahan
- TARIFAH Yang banyak harta
- TAUHIDAH Yang bertuhan satu
- TAUFIQIYAH Pertolongan/ kejayaan persetujuan
- TAW’AH Ketaatan
- TIJAN Mahkota
- TIHANI Bahagia/ berkat
- TIJANI Mahkota
- TUFAH Hasil seni yang luar biasa dan berharga
- THAQIFAH Yang cerdik
- THARWAH Kekayaan
- ULFAH Kemesraan
- USAIDAH Singa betina
- URMAH Panji
- USWAH Teladan
- UYAINAH Mata
- UMAMAH Nama sepupu Nabi
- UMMI KALSUM Nama anak Nabi
- USAIMAH Terpelihara
- USUMAH Terhormat
- UMAIRAH Permaisuri
- UNAIZAH Nisbah
- UTHAILAH Mulia
- WAFI Setia
- WAFIYAH Yang menepati janji
- WAFIQAH Berjaya/ pemenang
- WAHBAH Pemberian
- WAHIBAH Yang memberi
- WAHIDAH Yang tunggal
- WAJAHAH Kemuliaan
- WAJIDAH Yang mengetahui
- WAILAH Ikhlas/ jujur
- WAJIHAH Yang terkemuka
- WALIDAH Ibu/ emak
- WALIYAH Ulama/ suci
- WANI Mutiara
- WARDAH Bunga mawar
- WARDIAH Bunga mawar
- WARDINA Bunga mawar
- WARIDAH Berani
- WASIFAH Penolong
- WASILAH Yang membuat kebajikan
- WASI’AH Kaya/ baik hati
- WASIMAH Lemah gemalai/ menarik
- WASFIYAH Nisbah
- WASITAH Orang perantaraan
- WASLINA Hubungan rahim
- WATHIQAH Yang amanah/ yang teguh dan kukuh
- WATRIYAH Ketunggalan
- WAZNAH Yang berpendapat tepat
- WAZINAH Yang berprinsip
- WIDAD Kasih sayang
- WIRDANI Nisbah
- WIDYAN Lembah yang subur
- YARASYIMAH Kemampuan
- YAMINI Yang berkat
- YAMNI Berkat
- YAMANA Sebelah kanan
- YANIAH Mekar
- YASARAH Kemudahan/ kesenangan
- YASAWAFI Mematuhi aturan
- YASIRAH Yang mudah/ yang senang
- YASMINA Bunga melur
- YASMIN Bunga melur
- YAQUTI Bernilai
- ZAHWA Kemegahan
- ZAHRA Yang berseri
- ZAHRAH Nama bintang/ megah
- ZAHRINA Bunga
- ZAHRIYAH Nisbah
- ZAIDAH Kelebihan
- ZAIMAH Pemimpim
- ZAINAB Cantik dan harum (bunga)
- ZAINAH Perhiasan
- ZAINATI Perhiasan
- ZAININA Perhiasan
- ZAINUN Perhiasan
- ZAITUN Buah zaitun
- ZAKIRAH Yang berfikir/ yang ingat kepada Allah
- ZAKIAH Cerdik/ bersih dan murni
- ZAKIYAH Bijak/ pintar
- ZALIFAH Yang hampir dan sentiasa maju ke hadapan
- ZAMRIYAH Kecantikan
- ZAMILAH Teman/ pendamping
- ZALIKHA Nama isteri Raja Mesir
- ZALILAH Kebun yang redup
- ZAMIAH Berani/ celaka
- ZARIFAH Yang bijak dan cantik
- ZARLI Emas
- ZARQA Bermata biru dan hijau
- ZAWDAH Perbekalan
- ZAWANAH Kecerdikan
- ZAWANI Pengawal
- ZAWIAH Pengawal dari kejahatan
- ZAYANAH Yang cantik
- ZA’AMAH Kepimpinan
- ZUBAIDAH Sepotong emas
- ZUHRAH Keindahan
- ZUHAIRAH Bunga
- ZULALINA Air terjun
- ZULAIKHA Kecantikan yang menawan
- ZULFAH Darjat/ kedudukan
- ZULFATI Taman
Didiklah anak perempuan Anda sebaik mungkin hingga menjadi perempuan sholehah yang menjaga diri dan kehormatan serta patuh terhadap perintah agama. Cobaan pasti selalu ada tapi yakinlah bahwa keberhasilan Anda dalam mendidikan anak perempuan akan mengantarkan Anda kepada syurga Allah SWT.
Semoga artikel ini bermanfaat. Jangan lupa share semoga bermanfaat untuk orang lain.
Semoga artikel ini bermanfaat. Jangan lupa share semoga bermanfaat untuk orang lain.